Gambar Timbangan |
Dalam ilmu matematik kita banyak
mengenal besaran satuan – satuan yang ada seperti satuan berat, satuan
luas, satuan panjang, satuan isi, dll. Namun saking begitu banyaknya
satuan yang di pergunakan sehari-hari kadang kita sampai lupa akan
persamaan persatuan yang digunakan.
Naah buat temen-temen yang mungkin lupa mengenai konversi satuan, berikut beberapa satuan yang mungkin bisa membantu.
SATUAN UKURAN BERAT:
- 1 ton = 1000 kg
- 1 ton = 10 kwintal
- 1 kwintal = 100 kg
- 1 kg = 2 pon
- 1 pon = 5 ons
- 1 hg = 1 ons
- 1 kg = 10 ons
- 1 ons = 100 gram
- 1 gram = 1000 miligram
SATUAN UKURAN PANJANG :
- 1 inci = 2,54 cm
- 1 meter = 100 cm
- 1 foot = 12 inci = 0,3048 m
- 1 yard = 3 feet = 0,9144 m
- 1 mile = 1.760 yards
- 1 mile = 1,6093 km
- 1 cm = 10 mm (milimeter)
- 1 dm = 10 cm (centimeter)
- 1 m = 10 dm (desimeter)
- 1 dam = 10 m (meter)
- 1 hm = 10 dam (dekameter)
- 1 km = 10 hm (hektometer)
SATUAN UKURAN LUAS:
- 1 hektar = 10.000 m²
- 1 are = 1 dam² = 100 m²
- 1 m2 = 10.000 cm2 “2=pangkat”
- 1 km2 = 1.000.000 m2 “2=pangkat”
SATUAN ISI:
- 1 m³ = 1000 liter
- 1 dm³ = 1 liter
- 1 liter = 1000 cm³
- 1 cm³ = 1 cc
- 1 barrel = 158,99 liter
- 1 gallon = 4,5461 liter
SATUAN LAIN :
- 1 rim = 500 lembar
- 1 gross = 144 buah
- 1 gross = 12 lusin
- 1 lusin = 12 buah
- 1 kodi = 20 helai
Ok, sekian dari saya, semoga dapat bermanfaat bagi agan-agan semua. Silahkan lihat-lihat artikel lainnya di bawah ini yang membuat agan-agan tertarik. Akhir kata saya ucapkan terimakasih, wassalam.